Entries by kemahasiswaan

Rektor Unisma Malang Resmi Melantik Pengurus UKM Panorama Photography Masa Bakti 2024

Pelantikan Unit Kreativitas Mahasiswa (UKM) Universitas Islam Malang Masa Bakti 2024 diselenggarakan hari ini (8/1) di gedung bundar Al-Asyari dengan tajuk `Melangitkan Prestasi Dengan Penuh Pengabdian`. Pelantikan ini diprakarsai oleh Rektor Universitas Islam Malang, yaitu Prof. Dr. H. Maskuri, M.Si. dengan dihadiri oleh seluruh pengurus baru UKM sekaligus Ketua UKM masa bakti sebelumnya. Acara pelantikan […]

Resmi Di Lantik!! UKM KPM UNISMA Satukan Asa Wujudkan Mimpi

Terbentuknya kepengurusan baru dari UKM Korps Protokoler Mahasiswa Unisma periode 2024 ini diiringi pula dengan terselenggaranya pelantikan UKM se-Unisma yang digelar secara meriah pada 08 Januari 2024 bertempat di Gedung Al Asy’ari Auditorium Prof. DR. KH. M. Tholchach Hasan.  Di Hadiri secara langsung oleh Prof. Dr. H. Maskuri. M.Si selaku Rektor Universitas Islam Malang dengan […]

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN 2023

Pada hari Kamis 28 Desember 2023 ,Digedung Al-Asy’ary F1.12 [ kami yang tergabung dalam Rapat Anggota Tahunan [UKM Komunitas Teater UNISMA], telah mengadakan rapat untuk menyelesaikan agenda dan tujuan sesuai dengan anggaran dasar dan anggaran rumah tangga [UKM Komunitas Teater UNISMA]. Rapat ini dilaksanakan (sesuai dengan kondisi atau kebijakan yang berlaku) dan dihadiri oleh anggota-anggota […]

Kemeriahan Reuni Akbar dan Diesnatalis yang digelar UKM Komunitas Teater

Pada hari *Minggu, [17/12/2023]*, kami, panitia dari kegiatan Reuni Akbar dan Diesnatalis dari [UKM Komunitas Teter/BSO Teater Bangkit/BSO Sanggar Jagrak/BSO Sanggar Sedaya/Dll], dengan penuh semangat dan antusias, telah melaksanakan dan menyiapkan rangkaian acara Reuni Akbar – Tasyakuran di lingkungan Universitas Islam Malang Gedung Hall Oesman pada malam hari [16/12/2023], dan dilanjutkan Reuni Akbar – Pementasan […]

Luar Biasa, Kesigapan anggota UKM Unisma Malang

Hari Rabu 3 Januari 2024 adalah Penutupan dari rangkaian MASTER MABA 2024. Kegiatan dan aktivitas berjalan seperti rutinitas tiap minggu. Kegiatan dimulai sejak pagi hari, rata-rata mahasiswa mulai berangkat dari jam 6 pagi – jam 10. Seluruh mahasiswa baru UNISMA tahun 2023 menjalani kuliah Pendidikan wajib selama 1 semester di ruang kelas masing-masing di gedung […]

Rapat Akhir Tahun UKM Olahraga Universitas Islam Malang 2023

Unit Kreativitas Mahasiswa Olahraga Unisma telah menyelenggarakan Rapat Akhir Tahun pada Desember 2023. Acara kali ini mengusung tema “Regenerasi Kepemimpinan dalam Upaya Pembentukan Organisasi dan Kepengurusan UKM Olahraga UNISMA yang Berintegritas, Inovatif, dan Profesional” yang dihadiri oleh pengurus, demisioner, dan senior. Pada tanggal 16 Desember 2023 dilakukan sidang AD/ART UKM Olahraga yang bertempat di Gedung […]

Usung Berbagai Produk Usaha Dan Jasa Yang Inovatif, Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Ramaikan Pameran Kewirausahaan UNISMA

Dalam rangka menyongsong program Entrepreneur University, Universitas Islam Malang gelar Pameran Kewirausahaan dan Inovasi Unisma 2023 selama dua hari di lapangan depan Unisma (29-30/12/2023). Dengan jargon “From Campus to be Entrepreneurs,” Unisma sukses melaksanakan acara pameran kewirausahaan ini. Rektor Unisma, Prof. Dr. H. Maskuri, M.Si dalam sambutannya menyampaikan bahwa Unisma telah menabuh genderang untuk dimulainya […]

UKM PSM “Bunga Almamater” UNISMA Sukses Menyelenggarakan Musyawarah Anggota 2023

Kegiatan Musyawarah Anggota Unit Kreativitas Mahasiswa Paduan Suara Mahasiswa “Bunga Almamater” Universitas Islam Malang dengan mengangkat tema “Mewujudkan Regenerasi Yang Menjunjung Tinggi Kualitas dan Integritas Menuju PSMBA Yang Unggul”. Kegiatan ini diselenggarakan setiap akhir periode kepengurusan. Kegiatan ini bertujuan sebagai wadah untuk menampung aspirasi setiap anggota dan kepengurusan baru agar tercipta kepengurusan yang berkualitas. Susunan […]

Satmenwa 836/Macan Putih Univeristas Islam Malang Gelar Rapat Komando Satuan ( Rakomsat ) Sekaligus Pemilihan Komandan Periode 2024

Satuan Resimen Mahasiswa 836/Macan Putih Universitas Islam Malang sukses adakan Rapat Komando Satuan atau Rakomsat pada Sabtu, 24 Desember 2023 yang digelar di ruang F3.13 Gedung Bundar Universitas Islam Malang Rapat tersebut dihadiri oleh 13 personil aktif Menwa Unisma, 2 Alumni Resimen Mahasiswa dan DP-KOM IARMI Universitas Islam Malang.   Diketuai oleh Aldhan Wahyu Samdiagha […]